• Breaking News

    Sabtu, 17 Desember 2016

    nahh kalau ini cara instal Windows 8 di Virtual Box


    CARA INSTAL WINDOWS 8 DI VIRTUAL BOX
    step 1: Pertama-tama buka VirtualBox dan tekan keyboard shortcut Ctrl+N untuk membuat komputer virtual baru. Akan muncul window seperti di bawah ini, klik Next.
    Cara Instal Windows 8 di VirtualBox Bersama Gambar
    Step 2: Setelah itu masukkan nama komputer virtual yang akan kamu buat, sistem operasi dan versi yang kamu gunakan, yaitu Windows 8. Klik Next.
    Cara Instal Windows 8 di VirtualBox Bersama Gambar
     Step 3: Kemudian tentukan jumlah RAM yang kamu gunakan untuk komputer virtual yang kamu buat. Klik Next.
    Cara Instal Windows 8 di VirtualBox Bersama Gambar
    Step 4:  Lalu buat hardisk virtual dengan memilih Create new hard disk, jika kamu sudah memiliki hard disk virtual kamu bisa memilih Use existing hard disk. Klik Next jika sudah.
    Cara Instal Windows 8 di VirtualBox Bersama Gambar

    Step 5: Kita masih di tengah jalan loh..sekarang kamu disuruh memilih jenis format hardisk yang kamu gunakan untuk komputer virtual yang kamu buat. Umumnya orang-orang menggunakan VDI atau VHD, jika sudah klik Next.
    Cara Instal Windows 8 di VirtualBox Bersama Gambar
     Step 6: Kemudian pilih tipe virtual hardisk, disini WinPoin memilih Fixed dan klik Next.
    Cara Instal Windows 8 di VirtualBox Bersama Gambar

    Step 7: Lalu tentukan besar Hardisk yang kamu inginkan di kolom size dan klik Next.
    Cara Instal Windows 8 di VirtualBox Bersama Gambar
     Step 8: Setelah itu kamu siap membuat komputer virtual dengan mengklik Create seperti window di bawah ini.
    Cara Instal Windows 8 di VirtualBox Bersama Gambar

    Step 8: Tunggu proses hingga 100%, waktu yang diperlukan memang lama dan harap sabar ya..
    Cara Instal Windows 8 di VirtualBox Bersama Gambar

    Step 9: Terakhir klik Create untuk memunculkan komputer virtual di VIrtualBox.
    Cara Instal Windows 8 di VirtualBox Bersama Gambar

    Step 10: Sekarang kamu hanya tinggal menjalankan komputer virtual dan menginstall sistem operasi Windows 8, caranya klik kanan pada nama komputer virtual tersebut dan pilih Start.
    Cara Instal Windows 8 di VirtualBox Bersama Gambar
     Step 11: Kemudian klik Next.
    Cara Instal Windows 8 di VirtualBox Bersama Gambar
     Step 12: Setelah itu pilih metode installasi dengan menggunakan file ISO atau memasukkan DVD intaller Windows 8 dan klik Next.
    Cara Instal Windows 8 di VirtualBox Bersama Gambar
     Step 13: Terakhir klik Start.
    Cara Instal Windows 8 di VirtualBox Bersama Gambar

    Step 14: Nah sekarang kamu bisa menginstall Windows 8 ke dalam VirtualBox seperti biasanya.
    Cara Instal Windows 8 di VirtualBox Bersama Gambar
     Dan tara selesai ..... semoga bermanfaat jangan lupa komen dibawah ya jika ada yang ingin kalian tanyakan

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Fashion

    Beauty

    Travel